PROGRAM EXCLUSIVE

Menjadi seorang ibu adalah sebuah anugerah sekaligus tanggung jawab besar. Di tengah kesibukan mengurus rumah tangga dan berbagai peran lainnya, tak jarang para ibu dihadapkan dengan berbagai tantangan dalam membesarkan anak. Perasaan kewalahan, kesulitan berkomunikasi dengan anak, hingga perilaku tantrum dan rewel menjadi beberapa contoh permasalahan yang sering dihadapi para ibu.

Bagaimana jika, bunda mampu menjadi seorang ibu yang : ✅ Bisa memberikan kehangatan dirumah ✅ Tempat yang nyaman bagi anak dan pasangan

Temukan cara nya di Program Exclusive :

Program Exclusive Ibu Bijak, Anak Bahagia

Apa itu Program Ibu Bijak, Anak Bahagia ?

Program yang di desain untuk para ibu agar bisa dapat mengendalikan emosi serta dapat membahagiakan dan menghangatkan suasana di rumah.

Bersama:

Bunda Silmy Risman

● Psikolog
● Founder @lingkaribu & Cyclebreaker

Program ini akan membantu Bunda untuk :

Meningkatkan kemampuan dalam mengelola stres dan emosi sebagai ibu.
Membangun hubungan yang kuat dan harmonis dengan anak
Mengubah Mindset orang tua bagaimana cara mendidik anak dengan baik dan terarah,

Kapan Pelaksanaannya?

LIVE VIA ZOOM

Rabu, 10 Juli 2024
Pukul 20.00 - Selesai WIB

Fasilitas :

2 Jam
Per pertemuan

Support Grup WA

Berapa Investasinya?

Hanya dengan Infaq Terbaik!

  • Live Via Zoom
  • 2 Jam Per Pertemuan
Pendaftaran ditutup dalam..
00 days 00 hours 00 minutes 00 seconds

Hal-Hal Yang Sering Ditanyakan?

Semua rekaman tidak dibagikan kepada peserta.

Copyright © 2023. All Rights Reserved.